Sabtu Cendekia" Satu Langkah Menggapai Polri Presisi

0 Comments


Barometer99.com, Trenggalek -
Peningkatan kualitas sumberdaya manisa merupakan salah satu kunci menuju Polri yang profesional. Ditengah Pandemi Covid-19 yang masih berlangsung jajaran Satlantas Polres Trenggalek masih menyempatkan diri melakukan pelatihan bagi personelnya. Pelatihan yang digelar dihalaman Satpas Sim ini diikuti oleh sejumlah personel khususnya unit patroli dan Laka lantas. Materi pelatihan kali ini adalah kelanjutan dari materi yang diberikan sebelumnya yakni terkait dengan penanganan Laka lantas dan PPGD (Pertolongan Pertama pada Gawat Darurat) kecelakaan lalu lintas. 

SATLANTAS POLRES TRENGGALEK
MANTAP (Melayani-Terpercaya-Profesional) menuju PRESISI (Prediktif-Responsibilitas-Transparansi Berkeadilan)

#korlantaspolri
#ditlantaspoldajatim
#polripresisi
#rtmcjatim
#polisiindonesia
#polrestrenggalek
#viral
#trending

Editor : Jefry Boy Isny

Some say he’s half man half fish, others say he’s more of a seventy/thirty split. Either way he’s a fishy bastard.

0 Comments:

Postingan Populer